Uang Kertas ORI

Siapa yang tidak tahu dan tidak kenal dengan benda yang satu ini? Bahkan anak-anak yang masih kecil pun tahu tentang Rupiah, mata uang negara kita. Di balik perjalanan panjang menggunakan Rupiah sebagai mata uang negara kita, terdapat kisah dan sejarah tentang Uang Kertas ORI.

Sejarah Uang Kertas ORI

Sejarah mata uang di Indonesia sendiri berawal sektar tahun 1946, yang merupakan mata uang pertama yang diterbitkan Pemerintah Republik Indonesia, yaitu ORI (Oeang Republik Indonesia) yang tercantum dengan tanggal emisi 17 Oktober 1945, dan kemudian ORI pertama kali diedarkan pada tanggal 30 Oktober 1946.

Uang Kertas ORI
Oeang Republik Indonesia Satu Rupiah (Sumber: kppnternate.net)

Namun, meskipun sudah mulai diedarkan sejak Oktober 1946, ternyata uang ini tidak bisa langsung diedarkan, hal ini disebabkan, saat itu Belanda datang ke Indonesia dengan membonceng Sekutu untuk mengganggu beredarnya uang ORI. Bahkan sampai Belanda mengedarkan uang NICA (Netherlands Indies Civil Administration) sebagai saingan uang ORI, yang pada akhirnya malah menambah inflasi dan juga melanggar kedaulatan Indonesia.

Baca juga: Globalisasi dan maksudnya.

Namun, karena rakyat Indonesia pantang menyerah, maka uang ORI tetap diedarkan sebagai bentuk perlawanan bangsa Indonesia.

Dan pada akhirnya, yaitu tanggal 30 Oktober 1946 pada pukul 00.00, mulai berlaku ORI (Oeang Relubkik Indonesia berdasarkan Keputusan Menteri Keuangan tanggal 29 Oktober 1946.

Itu dia sedikit informasi dan sejarah Uang Kertas ORI. Semoga bermanfaat.

Belum ada Komentar untuk "Uang Kertas ORI"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel