Pod Case, Menjadikan Apple Watch Seperti iPod Classics

Masih ingat iPod? Tentunya sebagai seorang pecinta dan pengguna produk Apple, pasti Anda mengingat pemutar musik yang satu ini, yaitu iPod Classics atau pun iPod Nano yang dulu menjadi pemutar musik terkeren dijamannya. Nah kali ini, Apple bekerjasama dengan Joyce Kang and C.O Design Lab’s Pod Case memberikan sensasi berbeda, dengan sebuah produk kekinian ala Apple yang dibalut dengan case ala jadul. Tentunya yang menarik adalah tambahn pod case, menjadikan Apple Watch seperti iPod Classics menjadi pengalaman masa lalu terkenang kembali dengan teknologi terkini.

Seperti diketahui bahwa Apple Watch adalah smart watch yang diproduksi oleh Apple.Inc. Yang menarik dan membedakan dengan produk sejenis, adalah gadget pintar ini bisa terhubung secara nirkabel ke iPhone yang bisa digunakan untukk menelpeon dan mengirim pesan. Sebagai jam tangan modern dan kekinian, tentunya Apple Watch bukan hanya sekedar smartphone yang menempel seperti jam tangan. Banyak sekali kegunaan yang tidak terbayangkan.

Pod Case, Menjadikan Apple Watch Seperti iPod Classics;iPod Cases, untuk Apple Watch Masa Kini;
Pod Case Apple Watch (Sumber gambar: instagram.com/yankodesign/)

iPod Cases, untuk Apple Watch Masa Kini

Ide dan kreatifitas menjadi salah satu cara agar propduk yang dihasilkan bisa laku dipasaran, begitu pula dengan Apple yang sengaja bekerjsama dengan vendor terbaik, seperti Joyce Kang and C.O Design Lab’s Pod Case, yang pada akhirnya menjadikan Apple Watch ini menjadi seperti bentuk iPod Classics.

Pod Case Apple Watch vs iPod Classics (Sumber gambar: instagram.com/yankodesign/)

Yang menarik, jam tangan besutan Apple ini memiliki ukuran dan bentuk yang hampir sama dengan iPod Nano, dengan body yang lebih tebal dengan bahan silikon yang memberikan bentuk oldiest. Dengan berbagai fitur didalamnya akan menjadikan daya tarik tersendiri bagi pecinta produk Apple. 

Baca juga: Macbook Pro 16 Inch.

Terdapat berbagai pilihan warna untuk Pod Case ini, tersedia dalam tiga warna yaitu biru, putih dan coklat.

Pod Case, Menjadikan Apple Watch Seperti iPod Classics;iPod Cases, untuk Apple Watch Masa Kini;
Pod Case Apple Watch (Sumber gambar: instagram.com/yankodesign/)

Meskipun bentuknya yang jadul, membawa Apple Watch yang dibalut dengan Pod Case rancangan dari Joyce Kang, seperti mengingatkan kenangan indah saat menggunakan iPod pada jaman dahulu. Sebagai pengguna produk Apple, tentunya akan tertarik dengan berbagai produk dan aksesori yang didapatkan untuk berbagai produk Apple tersebut.

Berikut tampilan gambar Pod Case yang diambil dari www.instagram.com/yankodesign/, sebagai berikut:

Pod Case, Menjadikan Apple Watch Seperti iPod Classics;iPod Cases, untuk Apple Watch Masa Kini;

Pod Case, Menjadikan Apple Watch Seperti iPod Classics;iPod Cases, untuk Apple Watch Masa Kini;

Pod Case, Menjadikan Apple Watch Seperti iPod Classics;iPod Cases, untuk Apple Watch Masa Kini;
Pod Case, Menjadikan Apple Watch Seperti iPod Classics;iPod Cases, untuk Apple Watch Masa Kini;



Semoga sedikit informasi tentang pod case, menjadikan Apple Watch seperti iPod Classics, memberikan informasi untuk Anda yang mencintai berbagai produk Apple.




Belum ada Komentar untuk "Pod Case, Menjadikan Apple Watch Seperti iPod Classics"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel